Negeri Tercinta
Hari ini Aku belajar Belajar tentang Negeri besar Negeri yang penuh dengan keragaman Yang mengutamakan persatuan Keragaman yang ada Serta alam yang indah Membuat rasa cintaku padanya Semakin menggelora Hamparan Savanna yang luas Menambah nilai estetika yang semakin membias Bunga yang tumbuh harum semerbak Menghiasi setiap langkah yang terpijak Bukan ekspetasi Bukan ilusi Ini adalah realita Tiada apapun yang mampu menandingi Indonesia Oh Negeriku.... Aku cinta padamu Teruslah berkembang menjadi Negara maju Agar Dunia luar tahu Inilah kita Indonesia Negeri beribu budaya